Mohon tunggu...
Fadhila Ahmad Ilyas Putri
Fadhila Ahmad Ilyas Putri Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

Orang biasa

Selanjutnya

Tutup

Entrepreneur Pilihan

Memimpin di Tengah Disrupsi: Tips Adaptif untuk Manajer di Era Digital

1 Januari 2025   20:17 Diperbarui: 1 Januari 2025   20:43 95
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dibuat oleh : Fadhila Ahmad Ilyas Putri

Dosen pembimbing : Dr. Aida Azizah, S.Pd., M.Pd

 

   

       Disrupsi adalah masa dimana terjadi perubahan besar dan ketidakpastian keadaan yang disebabkan oleh inovasi teknologi yang menggantikan cara lama menjadi cara modern. Di era digital sekarang teknologi informasi dan komunikasi semakin berkembang pesat. Hal tersebut juga menyebabkan perubahan lingkungan yang signifikan. Sebagai seorang manajer harus bisa untuk beradaptasi dengan perubahan lingkungan dan teknologi di era digital ini. Perubahan lingkungan bisa berdampak positif serta negatif. 

Berikut adalah tips adaptif untuk manajer di era digital :

1.Update Teknologi

Teknologi yang berkembang harus bisa dimanfaatkan oleh seorang manajer agar memudahkan proses pengelolaan perusahaan. Contohnya seperti menggunakan teknologi kecerdasan buatan Ai, software, dan could. Perkembangan teknologi ini bisa sangat bermanfaat jika digunakan dengan baik.

2. Tingkatkan skill 

Manajer perlu meningkatkan dan mengembangkan kemampuan yang dimiliki oleh karyawan agar sesuai dengan perkembangan zaman. Semakin tinggi teknologi harus diimbangi dengan sumber daya manusia yang tinggi pula, jika tidak maka SDM akan tergantikan oleh kecerdasan buatan.

3. Kembangkan mindset

Mengembangkan mindset sangat penting bagi seorang manajer agar perusahaan yang dikelola berjalan dengan baik. Pikiran yang terbuka dan luas sangat penting dimiliki manajer agar bisa menganalisis keuntungan dan kerugian serta kekuatan dan ancaman untuk perusahaan.

4.Komunikasi terbuka

Komunikasi antar sesama harus dijaga agar dapat menghindari miss komunikasi yang terjadi di perusahaan. Dengan komunikasi yang baik akan terjalin pula hubungan baik antara sesama karyawan dan atasan. Komunikasi terbuka harus dilakukan Agar lingkungan perusahaan menjadi nyaman dan kondusif serta menghindari kesalahpahaman.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Entrepreneur Selengkapnya
Lihat Entrepreneur Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun