Mohon tunggu...
Evin
Evin Mohon Tunggu... Tutor - Nulis-Nulis

Tertarik pada konten yang menarik

Selanjutnya

Tutup

Bola Pilihan

Coach Shin: Semoga Indonesia Lolos Piala Dunia

6 Januari 2025   14:42 Diperbarui: 7 Januari 2025   13:31 62
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kalau memang mereka berdua, sepertinya Van Gaal lebih punya catatan melatih yang lebih baik dibanding juniornya. Pengalaman ketika melatih Barcelona dan Timnas Belanda bisa jadi acuan.

Calon Rekrutan Pemain Baru

Selain pelatih, pemain diaspora yang baru juga dikabarkan bakal merapat. Dua nama yang hampir pasti adalah Ole Romeny dan Jairo Riedewald.

Ole yang berposisi striker saat ini baru ditransfer dari Utrecht ke Oxford United. Tim Inggris yang sahamnya dimiliki Erick Tohir ini merekrut Ole dengan biaya mencapai 2 juta Euro. Kehadiran Ole di timnas nantinya bakal mendobrak lini depan yang saat ini dirasa masih kurang.

Sementara Jairo Riedewald berposisi gelandang dan saat ini main di Royal Antwerp, Liga Belgia. Pemain berpengalaman yang pernah jadi andalan Crystal Palace ini sebenarnya sudah dari dulu ngebet gabung bela timnas, namun belum kesampaian hingga saat ini.

Selain mereka berdua, ada satu nama mentereng lagi yang rumornya bakal bergabung, yaitu Mitchel Bakker.

Bek kiri Lille ini berposisi sebagai bek kiri dan juga fasih dijadikan gelandang. Akan sangat bagus apabila pemain tersebut setuju untuk berseragam Garuda.

Terima Kasih Shin Tae Yong

Walau sudah dipastikan berpisah, namun Coach Shin tetap memberikan harapan agar timnas Indonesia bisa main di Piala Dunia selanjutnya.

Hal ini juga jadi isyarat kalau sebagai suporter setia timnas, kita gak boleh melupakan jasa yang telah diberikan oleh pelatih asal Korea tersebut.

Menaikkan rangking timnas dari 170 ke 130 bukanlah hal mudah, tapi ia mampu melakukan hal itu. Selain itu, ia mampu meloloskan timnas Indonesia u-23 hingga sampai babak semifinal di Piala Asia u-23. Padahal turnamen itu merupakan kali pertama kita mengikutinya.

Selain itu di level senior, tim Garuda akhirnya kembali bermain di Piala Asia setelah harus menunggu selama 17 tahun kita tak bermain disana. Bahkan pertama kali pula kita bisa lolos ke fase knock out di turnamen tersebut.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun