Terkadang kita tidak bisa mengontrol konten, perkataan yang diterima ataupun perbuatan, namun kita selalu bisa mengontrol reaksi untuk menyikapinya.Â
Dengan pengelolaan sensitifitas yang tepat, pasti dapat terbentuk komunikasi dan hubungan yang lebih sehat dimanapun kita berada; di rumah, di kantor, bahkan di sosial media; karena di akhir hari, tidak ada yang lebih penting dari pada pikiran yang tenang dan tidur yang nyenyak.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!