5. Hidup bukan perlombaan
Pada dua game pertama dalam serial ini mengajarkan kita bahwa hidup bukanlah sebuah perlombaan dan kita tidak perlu menjadi kompetitor dalam kehidupan. Menjadi lambat bukan berarti kita merupakan manusia yang lemah, terkadang kita perlu meluangkan waktu untuk memikirkan strategi untuk hal ke depannya dan membuat keputusan yang tidak merugikan diri sendiri.Â
Serial ini dapat ditonton di Netflix dan setiap episode berdurasi kurang dari satu jam. Pertumpahan darah dalam serial ini memang agak mengerikan, namun pelajaran hidup yang dapat dipetik dari serial ini membuat khalayak tertarik untuk menontonnya.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H