Mohon tunggu...
Eva Setiya
Eva Setiya Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Jurnalistik Akademi Televisi Indonesia

Bagi saya, menulis tidak hanya sebagai media penyampaian informasi. Tapi terkadang, ia juga bisa menjadi obat bagi diri sendiri. Karena semua beban yang ada di pikiran bisa dituangkan dengan sebuah tulisan.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Ketulusan Goresan Tangan di Rumah Batik Palbatu

23 Oktober 2021   13:59 Diperbarui: 24 Oktober 2021   09:55 1326
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pak Harry, pemilik Rumah Batik Palbatu mengenalkan batik kepada pengunjung. (Foto : Eva Setiya)

Sandiaga Salahudin Uno, Menteri Kemenparekraf memberi penghargaan kepada Rumah Batik Palbatu. 
Sandiaga Salahudin Uno, Menteri Kemenparekraf memberi penghargaan kepada Rumah Batik Palbatu. 
Di sebuah sudut rumah seluas 48 meter persegi ini, terpampang beberapa foto dan sertifikat penghargaan. Rumah Batik Palbatu sudah mendapat pengakuan dari berbagai pihak, salah satunya dari Museum Rekor Indonesia (MURI). Selain itu, pemilik dan teman lainnya juga aktif dalam berbagai seminar, pameran hingga perlombaan.

Pesan Pak Harry 

“Saya sangat senang ketika turut dilibatkan dalam kegiatan anak muda, khususnya dalam mengenal budaya batik. Apapun yang akan kamu bikin di sini, saya berusaha untuk menyediakan segala fasilitasnya. Ingat, pintu kami terbuka lebar bagi kalian yang ingin berkreasi dengan batik. Saya tunggu.”

(Tugas Artikel Feature - Mata Kuliah Jurnalistik Multimedia)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun