LEMBAGA KEMAHASISWAAN AL HURRIYYAH
PUSAKA AL HURRIYYAH
Pusaka Al Hurriyyah merupakan Lembaga dakwah naungan DKM Al Hurriyyah yang bergerak di bidang syiar dan pengembangan ilmu pengetahuan islam yang berkarakter
Visi dan Misi :
Mengembangkan kajian Al Hurriyyah yang kreatif, inovatif, terbuka, berbasis teknologi, dan dapat diakses secara umum.Â
Progam Kerja :Â
1.Kajian akbar
*Kajian kauniyah
Merupakan kajian yang menelaah ayat-ayat Allah dengan keilmuan di bidang akademik dan narasumbernya berasal dari dosen-dosen IPB. Kajian ini bekerja sama dengan Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia
*Kajian rutin
Kajian rutin yang biasa dilakukan adalah kajian rutin riyadhush shalihin, sirah nabawiyah, adabul islam, dan tadabur Al Qur'an. Selain itu juga ada kajian daringÂ
2.Buletin
3.One day one hadith & benang senja
4.Dakwah meme's, kapopodÂ
Divisi Pusaka :Â
1.Event dan kajianÂ
Divisi yang berperan dalam pengonsep utama kegiatan kajian dan acara-acara Pusaka Al Hurriyyah
2.Hubungan DKM jamaahÂ
Sebagai penghubung komunikasi antara DKM Al Hurriyyah dengan jamaah masjid Al Hurriyyah
3.Media kreatif
Sebagai pendesain segala macam bentuk konten Pusaka Al Hurriyyah
4.Muslimpreneur
Sebagai koordinator kegiatan wirausaha Pusaka Al Hurriyyah
5.Internal dan pengembanganÂ
Berperan sebagai pemantau hubungan internal dan ukhuwah antar anggota Pusaka Al Hurriyyah
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H