Mohon tunggu...
Ester YuliaPrastika
Ester YuliaPrastika Mohon Tunggu... Freelancer - Mahasiswa

Instagram: Ester.yp

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Alam & Tekno

Webtoon dan Budaya, Apa Kaitannya?

10 Desember 2021   14:55 Diperbarui: 10 Desember 2021   14:59 1214
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bagi pecinta komik bergenre romance horror, komik asal Korea ini merupakan salah satu rekomendasi yang dapat kita nikmati. Selain itu, kisah dalam komik terjemahan ini juga mengandung unsur mistis di negara Korea. Dimana komik ini berkisah mengenai seorang anak yang memiliki kemampuan khusus untuk dapat melihat roh orang mati sehingga pada akhirnya harus menjadi seorang dukun. Bagi para pembaca yang sangat penasaran dengan budaya mistis Korea, Webtoon KyunWoo dan Sang Dewi merupakan komik yang sangat tepat untuk dapat dibaca.

Nah, itu tadi beberapa conton judul Webtoon yang memasukkan unsur budaya ke dalam kisahnya. Keberadaan Webtoon sendiri merupakan sebuah keuntungan bagi para komikus untuk dapat meluaskan jaringan pembacanya secara global. Selain itu, keberadaan Webtoon sebagai sebuah media sosial yang baru dengan konsep komik digital juga dapat menjadi alternatif untuk dapat mempelajari budaya-budaya dari negara lain atau bahkan mengenalkan budaya-budaya milik kita sendiri. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Lihat Ilmu Alam & Tekno Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun