Mohon tunggu...
Eryne Riptantya
Eryne Riptantya Mohon Tunggu... -

second year university student of SBM ITB

Selanjutnya

Tutup

Money

Sensus Penduduk 2010, Harapan Baru Semangat Baru

11 Mei 2010   12:13 Diperbarui: 26 Juni 2015   16:16 212
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bisnis. Sumber ilustrasi: PEXELS/Nappy

Disamping itu, petumbuhan penduduk menjadi faktor utama yang berpengaruh pada ekonomi wilayah. Pertumbuhan penduduk menciptakan kebutuhan akan berbagai barang dan jasa, termasuk pangan. Dari sini kegiatan pertanian dan industri berkembang, dan mengakibatkan peningkatan perekonomian daerah.

Jadi disini terjadi hubungan yang sangat erat antara kelengkapan data tentang pertumbuhan dan karakteristik seluruh penduduk Indonesia, upaya peningkatan pembangunan daerah, dan peningkatan kegiatan ekonomi daerah. Pada intinya, keberhasilan pengumpulan data pada Sensus Penduduk 2010 dapat membantu meningkatkan perencanaan program pembangunan daerah yang lebih baik dan hasilnya akan meningkatkan perekonomian masyarakat di daerah tersebut.

Maka, agar peningkatan perekonomian daerah dapat berjalan dengan baik, diperlukan kesadaran dari masyarakat untuk didata. Sebagai warga negara Indonesia yang baik marilah kita berpartisipasi dalam penyelenggaraan Sensus Penduduk 2010. Mari kita tunggu hasil nyata pelaksanaan pembangunan daerah yang akan mewujudkan pemerataan kesejahteraan ekonomi bagi kita semua. Selamat berpartisipasi...!!

Disusun oleh : Eryne Riptantya

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun