Mohon tunggu...
Ernes
Ernes Mohon Tunggu... Guru - Seorang pendidik

Menulis adalah pekerjaan mulia Jadilah pemulung kebaikan Tebarkan kebaikan kapan saja dan dimana saja Blog Science

Selanjutnya

Tutup

Diary

Ketika Tantangan Menulis Berakhir

1 Desember 2022   10:08 Diperbarui: 1 Desember 2022   10:10 105
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Tantangan menulis om Jay selama bulan November telah berakhir. Tapi itu bukan berakhir pula untuk menulis,tapi malahan melahirkan semangat baru untuk konsisten menulis.

Terima kasih juga diucapkan kepada penggerak literasi ini khususnya Dr  Om Jay yang telah memberi motivasi sehingga muncul keberanian untuk menulis dan sekaligus dibaca orang.

Walau sudah terlambat bergabung dengan BM PGRI(banyak yang lebih dari 5 tahun) tapi tidak akan menyurutkan semangat untuk terus menulis dan menguasai bermacam bentuk tulisan.

Bisa menulis puisi,cerpen,novel dan lainnya adalah  keinginan yang sudah tersimpan lama. Mudah-mudah bisa sampai ke level tersebut.

Dengan membaca tulisan orang lain secara tidak langsung kita bisa belajar.

Banyak yang menulis puisi dengan bahasa yang halus dan puitis sehingga kita bisa terbuai didalamnya. Terbawa perasaan yang mendalam.

Banyak juga menambah teman,saling mengenal dan dikenal teman sesama penulis. Bahkan kita bisa juga wisata literasi melalui tulisan teman yang menceritakan perjalanan mengunjungi tempat tertentu.

Ada juga sebagian teman yang sudah menerima hadiah yang menarik dari even yang diikutinya. Bisa jalan-jalan ke luar negeri sambil menambah pengetahuan. Bisa juga naik pangkat bagi ASN melalui karya tulisannya.

Dan banyak lagi manfaat yang diperoleh dari keahlian menulis ini.

Seperti kata om Jay,"menulislah setiap hari dan buktikan apa yang terjadi".

Salam literasi

Payakumbuh,1 Desmber 2022

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Diary Selengkapnya
Lihat Diary Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun