Mohon tunggu...
erma Nursetyani
erma Nursetyani Mohon Tunggu... Lainnya - QC

menulis

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Berkat Doa Orang Tua

6 Maret 2019   11:47 Diperbarui: 6 Maret 2019   12:07 100
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Putih Abu yang telah usai, mengantarkan dalam pilihan

Berfikir dan mencoba untuk menata masa depan

Mulai melangkah dari desa ke kota

Perjuangan yang tak henti membara semangat dalam dada.

Ilmu itu sangat penting untuk kehidupan

Tak ada kesempatan yang datang kedua kali

Lakukan terbaik untuk hari ini

Lakukan semuanya dengan  ikhlas dan rasa syukur

Sulit dan sulit selalu terbayang dalam benak ini

Sering derai air mata membasahi pipi

Selalu bersujud dalam keheningan malam

Meminta akan kemudahan jalan untuk pencapaian harapan

Sesulit apapun keadaan dalam menuntut ilmu

Hilangkan rasa keluh kesahmu, bangkit bangkit dan terus bangkit

Percayalah bahwa usaha tak akan membohongi hasil

Berkat doa orang tua, kamu bisa melangkah hingga detik ini

Berusaha terus berusaha sampai titik darah penghabisan

Jangan hilangkan semangat membara dalam dada

Jangan kecewakan kedua orang tuamu.

Yang paling mujarab dalam kehidupan yaitu ridho dan doa orang tua

Ridho orang tua sama dengan ridho gusti Allah SWT

Semuanya perjuangan telah dilalui

Sujud syukurku akan semua takdir yang Allah berikan

Terimakasih banyak bapak dan ibu akan semua doa dan dukungan untuk anakmu ini

Harapan itu terwujud dan ini adalah awal dari sebuah kehidupan sesungguhnya

Barokallah doa fi ijabah ya Allah. Aamiin

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun