Mohon tunggu...
Ermana Tsk
Ermana Tsk Mohon Tunggu... Freelancer - Freelancer

Belum jadi "Elit" maka......... berubah menjadi "pemulung" Dipuji, tidak akan bertambah. Dihina, tidak akan berkurang.

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Kisah Maman : Pengen Punya Ruko

2 September 2012   01:05 Diperbarui: 25 Juni 2015   01:02 548
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Maman adalah pemuda bujangan yang telah menyelesaikan pendidikan S1 dan telah 5 tahun menjadi karyawan disalah satu perusahaan di kota besar, sedang berbincang dengan Mimin.

Mimin : “ Setelah kamu kerja, sekarang nerusin sekolah ke S2 ?”

Maman : “ Nggak, rencananya pengen beli ruko dulu, buat investasi, Min”

Mimin : ” Bagus…!, udah beli ?”

Maman : “ Blom,Mahal banget….. harga standart sekitar 500 jutaan bahkan ada yang lebih dari satu milyar “

Mimin: “ Kenapa gak ngambil kreditan?, khan bisa dicicil ? “

Maman:” Nggak aaach…. Ga mau menyiksa diri dengan cicilannya

Mimin: “ Terusss…. Langkah kamu sekarang apa? “

Maman: “ Nabung dikit-dikit, klo uangnya udah terkumpul, nanti beli

Mimin: “ Mobil yang kamu pake itu, buat ke kantor? Kamu beli berapa ? “

Maman:“ Pake mobil ke kantor sekali-sekali, sering  macet, sich. Makanya seringnya pake motor. Beli mobil Seratus juta lebih sedikit …, Kenapa gitu? ”

Mimin: “ Kenapa nggak berproses beli ruko? “

Maman : “ Khan ruko mahal, uangnya belum terkumpul “

Mimin : “ Klo nggak bisa beli cash, terus nggak mau ngambil fasilitas kredit, kenapa nggak berproses nyicil beli barang/tanah. Harga mobil itu bisa beli tanah lhooo…. Dan klo pengen agak luas tanahnya, beli yang agak pinggiran kota, tapi usahakan didaerah yang sedang/akan berkembang, terus nabung lagi. Punya uang, bikin gambar rencana ruko, nabung lagi buat bikin pondasi, dst...dst.. dst...

Hmmmm….. Mamanpun tercenung.( Bersambung….. )

Selamat menikmati hari minggu. Hihihi…..

Baca juga :

- Terima Kasih Lintah Darat...!!!

- Selamat Tinggal Kartu Kredit...!!!

Gambar pinjam : Disini

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun