Berbagai balasan untuk orang zalim merupakan sebuah tindakan atau pembalasan suatu kejahatan yang di lakukan oleh orang zalim kepada orang lain. Hal ini menyebabkan semua pahala yang mereka lakukan akan hangus, di sebabkan pahala mereka sudah diberikan Tuhan kepada orang yang mereka zalimi.Â
Mereka akan mendapatkan kerugian di dalam hidupnya. Bahkan hanya penderitaan dan pembalasan kifarah dari kejahatan yang mereka lakukan.
5. MENDAPATKAN HUKUMAN KIFARAH
Selanjutnya, pembalasan yang akan orang zalim dapatkan berupa sebuah hukuman kifarah yang akan berdampak negatif pada hidupnya. Orang zalim yang terkena hukuman kifarah akan merasakan penderitaan yang sama seperti orang yang telah mereka sakiti hatinya bahkan lebih dari yang mereka lakukan.Â
Jika ada seseorang yang di fitnah, di hina-hina ataupun dibicarakan keburukan orang lain sehingga orang itu diam dan masih berbuat baik kepada orang yang telah mereka zalimi. Dengan jangka waktu cepat, mereka yang akan di zalimi oleh orang lain di dalam hidupnya bahkan dua kali lipat rasa sakit yang akan mereka rasakan.Â
Itulah beberapa balasan untuk orang zalim. Semoga bermanfaat.Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H