Kista payudara adalah penyakit yang tumbuh dan berkembang di jaringan payudara. Bila di pegang bentuk nya seperti ada benjolan di dalam payudara. Isi dari benjolan tersebut adalah cairan atau bisa seperti balon yang berisi air.
Kista payudara memang bukan kategori penyakit yang berbahaya, tapi pada beberapa kasus ada juga yang melakukan operasi untuk pengangkatan penyakit ini. Berbahaya atau tidaknya itu tergantung pada ukuran benjolan yang ada di dalam payudara.
Terlepas dari bahaya atau tidak nya, alangkah baik anda melakukan pencegahan terhadap penyakit ini. Ada berbagai cara untuk mencegahnya yaitu dengan tanaman herbal, anda bisa mengonsumsi nya agar tubuh terbebas dari kista. Berikut tanaman yang di maksud :
Bayam
Bayam mengandung ahan anti inflamasi yang bermanfaat bagi kesehatan tubuh. Dengan kandung itubayem bisa di manfaatkan untuk mengatasi sekaligus mencegah penyakit kista. Bukan hanya kista payudara saja, tapi jenis kista lainnya juga dapat di atasi dengan bayam.
Jus Tomat
Tomat dipercaya dapat mencegah penggumpalan cairan kista sekaligus menghilangkan sel-sel yang menyebebkan terjadinya kista. Maka dari itu tomat bisa membantu untuk mempercepat proses penyembuhan kista. Anda bisa mengonsumsi tomatdengan di jus maupun di jadikan sayur.
Jus Apel
Apel memiliki kandungan zat yang tinggi yang dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh. Selain bisa di gunakan untuk membantu menghaluskan kulit wajah , mengonsumsi apel dengan rutin juga bisa membuat benjolan pada kista mengempis.
Kulit Manggis
Tanaman herbal lainya yaitu manggis. Tidak hanya buahnya saja yang bermanfaat bagi kesehatan tubuh. Kali ini yang dimanfaatkan untuk mengatasi kista payudara adalah kulitnya. Pada Kulit manggis terdapat senyawa berupa anti oksidan yang dapat menangkal radikal bebas penyebab kista,senyawa tersebut bernama Xanthone. Anda bisa mengonsumsi kulit manggis dengan cara di jus.
Lidah Buaya
Siapa bilang lidah buaya hanya berguna untuk rambut dan kulit . Faktanya lidah buaya dapat menyeimbangkan hormon dalam tubuh, dengan begitu berarti lidah buaya bisa mencegah dan mengobati penyakit kista. Buat para wanita bisa mengonsumsi lidah buaya dengan cara di jus, sangat bagus bila di konsumsi secara rutin.
Mantap Kan ?
Bagi penderita kista payudara disarankan untuk sebisa mungkin mengonsumsi tanaman herbal diatas secara rutin, baik itu di makan langsung maupun di jus.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H