Mohon tunggu...
Erik Tapan
Erik Tapan Mohon Tunggu... Dokter - Social Media Health Consultant

Sebagai seorang Health Consultant, saya akan berusaha memberi solusi terbaik (efisien, efektif & aman) bagi klien yang kebetulan mengalami ketidakberuntungan dengan kesehatannya. Pengalaman saya dlm bidang kedokteran, farmasi/obat2an, herbal, terapi alternatif / energi, internet dan social media. Topik yang sering ditangani: anti aging, masalah ginjal, penyakit degeneratif, lansia, dll. Silakan kontak saya untuk memperoleh waktu diskusi.

Selanjutnya

Tutup

Healthy

Benarkah Sulit Mengurus Surat Izin Praktik Dokter, Ini Investigasinya

21 Juni 2023   17:10 Diperbarui: 21 Juni 2023   17:20 523
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Petugas AJIB mengambil berkas di Klinik (Dokpri)

Ini pun bisa dilakukan secara online via web.

Sebelum Surat Rekomendasi keluar Dokter harus melunasi kewajiban / iuran dan mengikuti acara pembekalan dari Komite Rekomendasi Izin Praktik (KRIP) IDI Cabang. Semacam audiensi untuk saling kenalah.

Berbeda dengan terakhir mengikuti KRIP (5 tahun lalu), kali ini KRIP dilakukan secara Zoom. Bravo untuk IDI Cabang.

Untuk iuran yang harus dipenuhi:

- iuran IDI, Rp. 30.000 / bulan (dibayar untuk 5 tahun)

- biaya Surat Rekomendasi, Rp. 100.000

- biaya Kartu Anggota, Rp. 50.000

Sayangnya meskipun semua proses sudah online, Dokter masih harus menyetor berkas2 / hardcopy ke Kantor IDI Cabang. Mungkin perlu ditingkatkan untuk hal ini.

4.Mengurus Surat Ijin Praktek ke Pemprov DKI

Ini merupakan langkah terakhir. Setelah semua berkas siap, antara lain: STR dari KKI, Surat Rekomendasi dari IDI Cabang, dll., tiba saatnya memasukkan berkas-berkas tersebut ke aplikasi via web JakEvo. Sempat harus berulangkali submit ke JakEvo karena kita harus memasukkan ke Permohonan Baru, padahal Dokter adalah Perpanjangan Ijin yang sebelumnya tidak melalui JakEvo. Memang 5 tahun yl, Dokter mengurus ijin via PTSP Kelurahan langsung.

Terus terang secara aplikasi mungkin JakEvo masih perlu berbenah diri. Dokter yang IT maniak aja agak kesulitan memahami prosedur-prosedurnya, apalagi jika ada sejawat yang gaptek. Untung pihak PTSP Kelurahan mau membantu Dokter via WA.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun