Mohon tunggu...
Erik Cahya Kusuma
Erik Cahya Kusuma Mohon Tunggu... karyawan swasta -

Simple Belajar menjadi pribadi yang bijak Peduli terhadap sesama dan lingkungan Bekerja keras dan bertanggung jawab terhadap keluarga inti. GBU

Selanjutnya

Tutup

Money

I Love Indonesia

18 Agustus 2012   11:27 Diperbarui: 25 Juni 2015   01:34 123
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sudah hampir 30 tahun saya hidup di negara indonesia, tidak pernah mendengar satu hal yang sangat dasyat...... Ingin sekali mendengar penemu yang berasal dari Indonesia yang berhasil di negerinya sendiri, tokoh masyarakat sekelas Mahatma Gandhi ( terlalu muluk sih ). Yang ada saya mendengar kasus korupsi, kebobrokan bangsa ini yang diakibatkan oleh segelintir orang saja, rusaknya moral dan mental bangsa ini yang disebabkan oleh kebijakan, saya bukan orang yang pandai, ahli dan detil sehingga di sebut pakar / pengamat politik / ekonomi / lainnya. Tapi tulisan ini saya mau mewakili tulisan masyarakat kaum kelas ke dua di bangsa Indonesia.

I love Indonesia, kenapa saya cinta akan Indonesia.......?

Pertama karena saya lahir di Indonesia.

Kedua karena orang tua saya dalah orang Indonesia.

Ketiga karena saya mencari nafkah di Indonesia

Ke empat karena saya hidup bersama, berteman bahkan menikah dengan orang Indonesia.

Kelima...... Mungkin bisa sampai ke seribu. Singkatnya banyak alasan yang membuat saya cinta Indonesia.

Tapi capek sangat capek kalau denger kasus demi kasus yang terjadi di negaraku ini, kasus korupsi lah, wong clik yang tidak diperlakukas secara adil, produk dalam negeri yang tergencet pertumbuhannya oleh produk asing dikarenakan kebijakan pemerintah yang tidak pro industri dalam negeri......... Peradilan hukum yang masih menguntungkan pihak yang pegang duit banyak....... Mampus bagi kaum miskin walau dia benar.

Masih banyak hal2 busuk yang dijumpai di negara ku tercinta ini.

Katanya kita sudah merdeka! Bohong!!!! Kita masih terjajah ama ikatan ekonomi asing atau kepentingan asing. Negara kita yang kaya raya, penduduknya yang banayak tapi nga bisa apa2: coba lihat kekayaan alam di papua, sumbawa dan lainnya..... Siapa yang menikmatinya? Penduduk kita lebih dari 200 juta jiwa tapi daya saingnya juga kalah ama negara lain..... Ama malaysia aja wes lewat..... Vietnam aja sudah lebih maju dari kita...... Weleh2 piye iki?

Singkat cerita, walau masih banyak derita kekurangan dari negara ku ini. Tetep ada doa dan asa yang saya punya...... I love Indonesia.

Salam kenal

Erik C. Kusuma

Rakyat Indonesia

Twitter: @erik_cahya

Mohon tunggu...

Lihat Konten Money Selengkapnya
Lihat Money Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun