Mohon tunggu...
Erfan Maulana
Erfan Maulana Mohon Tunggu... Penulis - UIN SMH Banten

sisi baik merasa cukup kamu bisa menikmati kebahagiaan tanpa validasi orang-orang

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Perkembangan Teknologi dan Komunikasi Dalam Mensupport dan Menjawab Kekhawatiran Keberlangsungan Interaksi jarak jauh

17 Desember 2023   19:00 Diperbarui: 17 Desember 2023   19:04 93
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

ABSTRACK

I. PENDAHULUAN

LDR atau Long Distance Relationship adalah suatu hubungan intim antara pasangan pria dan Wanita yang secara geografis terisolasi dari satu sama lain. Penyebab gagalnya hubungan jarak jauh antara lain, kurangnya media komunikasi, perasaan kesepian, kurangnya rasa kepercayaan, biaya yang besar yang harus dikeluaran untuk keberlangsungan hubungan jika teknologi belum berkembang, banyak waktu yang sia-sia, perasaan ragu kerap muncul, perspektif  yang berbeda antar pasangan, dan rasa khawatir yang timbul dari tidak saling berkabar.

 Berdasarkan hasil analisis, kegiatan meluangkan waktu Bersama dapat memudahkan pasangan untuk lebih saling memahami. Percakapan yang cukup  rutin adalah model dalam menjalani komunikasi serta memanfaatkan perkembangan teknologi yang ada. Berdasarkan pengalaman teman-teman penulis, banyak fenomena yang terjadi antara pasangan LDR, ada yang bertahan sampai bertahun-tahun tetapi ada pula yang kandas ditengah jalan. LDR dapat dilakukan oleh orang-orang yang memiliki sebuah komitmen dan pemikiran jangka Panjang. LDR dapat terjadi pada pasangan yang sudah menikah maupun belum menikah.Tak lupu dari pasangan bahkan LDR pun bisa saja terjadi pada keluarga,kerabat,ataupun sahabat.

Berkembangnya teknologi dan komunikas,terkhusus internet kini menghadirkan berbagai kemudahan untuk menjalin komunikasi dengan orang lain dimanapun dan kapanpun. Internet dapat dijadikan salah satu alternatif media komunikasi bagi pasangan LDR untuk menggantikan interaksi secara bertemu. Namun pada kenyataannya media internet menimbulkan rasa kekhawatiran dan overthingking yang tinggi pada pasangan. Seperti yang kita tahu dalam hubungan di zaman sekarang yang sering nya ada perselingkuhan,Internet di zaman sekarang  tetap saja tak dapat menggantikan interaksi secara langsung atau bertemu. Apalagi jika keterbatasan internet,respon dari salah satu pasangan akan mengurang dan kurang efektif jika penyelesaian konflik melalui internet menjadi masalah dalam hubungan jarak jauh.

II. RUMUSAN MASALAH

Berdasarkan cerita dan pengalaman yang berasal dari pasangan LDR, bahwa terdapat faktor-faktor yang mempengaruhi hubungan LDR tersebut, yaitu intensitas komunikasi. Intensitas komunikasi mempunyai beberapa indikator diantaranya adalah frekuensi berkomunikasi, durasi yang digunakan untuk berkomunikasi, perhatian yang diberikan saat berkomunikasi, keteraturan dalam berkomunikasi, tingkat keluasan pesan saat berkomunikasi dan jumlah orang yang diajak berkomunikasi, serta tingkat kedalaman pesan saat berkomunikasi.

Berdasarkan latar belakang permasalahan yang telah dijelaskan, disusun rumusan masalah sebagai berikut.

"Bagaimana pengalaman pasangan LDR dalam memanfaatkan perkembangan teknologi dan komunikasi sebagai salah satu alternatif media untuk mempertahankan komitmen hubungan asmara?"

III. LANDASAN TEORI

1. Komunikasi 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun