Mohon tunggu...
Erenzh Pulalo
Erenzh Pulalo Mohon Tunggu... Buruh - Akun Baru

Menulis

Selanjutnya

Tutup

Bola

Berikut Daftar Nama-Nama 32 Pemain PSBS Biak yang Mengikuti Latihan Fisik di Pantai Kuta

20 Juni 2024   11:06 Diperbarui: 20 Juni 2024   11:36 16085
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Skuad PSBS Biak tengah latihan fisik di Pantai Kuta, Kamis (20/6/2024) | foto PSBS Biak

Skuad PSBS Biak tengah memantapkan fisik para pemainnya jelang musim Liga 1 2024/2025. Tim asuhan Juan Esnaider memilih Pantai Kuta, Bali sebagai tempat alternatif selain lapangan sepak bola guna meningkatkan fisik Alesandro Ferraira dan kolega.

Latihan fisik di Pantai Kuta digelar pada pukul 08:00 WITA dan baru berakhir pada pukul 10:00 WITA. Para pemain sangat antusias mengikuti program yang telah didusun rapi oleh mantan pelatih Getafe dan stafnya.

Asisten Pelatih PSBS Guillermo Marcos Samso usai latihan mengaku memilih Pantai Kuta untuk memberikan warna lain pada latihan PSBS. Dengan mencari suasana yang berbeda untuk berlatih fisik diharapkannya bisa membuat para pemain lebih enjoy dan termotivasi dalam latihan.

"Kami ingin mencari suasana berbeda, namun program latihannya tetap punya tujuan yaitu meningkatkan fisik para pemain selama pemusatan latihan," kata Asisten Pelatih PSBS, Guillermo Marcos Samso, Kamis (20/6/2024). 

Saat ini menurutnya program peningkatakan fisik terus berjalan. Ada beberapa pemain yang baru bergabung dan harus mendapatkan porsi latihan sama seperti pemain yang telah lama bergabung.

" Proses tetap berjalan kami ingin semua mendapatkan porsi latihan yang sama," ucapnya. 

Seluruh pemain PSBS sudah berkumpul. Total pemain saat ini berjumlah 32 pemain. Sementara penyerang asal Brasil Albertho Goncalves belum bergabung. Beto sapaan akrabnya masih berada di Jakarta.

Daftar 32 Pemain PSBS Biak

1 Julian Velazquez     

2 Jonata Machado        

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bola Selengkapnya
Lihat Bola Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun