Mohon tunggu...
Enny Ratnawati A.
Enny Ratnawati A. Mohon Tunggu... Lainnya - Menulis untuk meninggalkan jejak kebaikan dan menghilangkan keresahan

Enny Ratnawati A. -- Suka menulis --- Tulisan lain juga ada di https://www.ennyratnawati.com/ --- Contact me : ennyra23@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Financial Pilihan

Jangan Tergoda Diskon, Ini Cara Kelola Uang Bulanan

9 Oktober 2021   09:37 Diperbarui: 10 Oktober 2021   18:51 196
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Namun secara umum, di tanggal muda, versi saya, bisa diatur keuangan sebagai berikut :

* Utamakan kebutuhan pokok

Ini harus diutamakan banget. Antara lain buat kebutuhan makans ebulan, sembako dan berbagai kebutuhan yang sifatnya primer.

* Sisihkan diawal kebutuhan penting, misal membayar cicilan, biaya anak sekolah, membayar utang lainnya dan kebutuhan lain yang tak bisa ditunda atau wajib dibayar tiap bulannya.

* Biasakan Menabung walau sedikit.  Idealnya menabung 30 persen dari jumlah penghasilan. Namun bila belum mampu menurut saya tak apa. Menabung harus jadi kebiasaan yang tak bisa ditunda. Pisahkan dengan rekening operasional biasa.

* Sisihkan buat investasi. Tergantung suka berinvestasi apa. Membeli saham? atau reksadana, atau nabung buat beli emas?

* Sisihkan buat orang tua/ mertua dan orang terdekat

* Sisihkan buat sedekah/berbagi

* Siapkan dana tak terduga. Karena setiap bulan selalu ada saja, mulai kondangan, nyumbang keluarga/tetangga sakit atau apalah yang sifatnya nggak diduga.

KEUANGAN TANGGAL TUA, HARUS BAGAIMANA?

Bila sudah diatur sedemikia rupa,rasa-rasanya tanggal tua tak lagi jadi masalah. Hanya mungkin, memperketat diri sendiri agar tak berlebihan di tanggal muda, sehingga tanggal muda keuangan tetap stabil kan?

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun