Mohon tunggu...
Enny Bonaventura
Enny Bonaventura Mohon Tunggu... ibu rumah tangga -

Saya seorang ibu rumah tangga. Hidup saya ini adalah milik Tuhan. Kerinduan hati saya adalah menyenangkan hati Tuhan dan mempermuliakan namaNYA.. :) Saya senang berbagi cerita. Alamat blog saya adalah http://sharing-perjalananhidup.blogspot.com

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Pilih Mana: Terpuruk.. atau Bangkit!! :)

26 Februari 2013   15:45 Diperbarui: 24 Juni 2015   17:39 209
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kasihilah Tuhan, Allahmu, dengan segenap hatimu dan dengan segenap jiwamu dan dengan segenap akal budimu.  Itulah hukum yang terutama dan yang pertama.
Dan hukum yang kedua, yang sama dengan itu, ialah: Kasihilah sesamamu manusia seperti dirimu sendiri.

Kalo kita mengasihi Tuhan, kita tentu sadar bahwa Tuhan begitu mengasihi kita :) Maka kita pasti tau bahwa, apapun yang terjadi, kita bisa mempercayakan hidup kita, seluruh keberadaan kita kepada perencanaan Tuhan yang terbaik atas hidup kita :) Mungkin kelihatan-nya apa yang kita alami itu tidak enak, tapi segala sesuatu terjadi dalam hidup kita pasti-lah akan mendatangkan kebaikan, kalo kita letakkan kepercayaan kita 100 % kepada kebaikan Tuhan atas hidup kita :)

Yang berikutnya, kalo kita mengasihi sesama kita seperti diri kita sendiri.. sudah tentu kita tidak akan bisa terlalu marah.. atau terlalu menyalahkan orang lain, atas apa yang mereka perbuat terhadap hidup kita :)

Sebab, tentu kita tau, tidak ada manusia sempurna, termasuk di dalam-nya adalah kita sendiri :)

Kalo kita sendiri juga adalah manusia yang tidak sempurna, bisa juga secara tidak sengaja berbuat kesalahan kepada orang lain, bisa juga tidak sengaja mengecewakan orang lain.. di atas itu semua.. di akui atau tidak, kadang-kadang kita juga bisa "sengaja" menyusahkan orang lain atas dasar kekesalan yang timbul di hati kita, lohh.. Nah.. kalo udah gitu, gimana, coba.. heheeee....

Bicara panjang lebar.. inti-nya adalah.. mari kita pilih untuk BANGKITT saja-lahhh yaaa.. :D

Ayo sumangaaaaatttt... !!

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun