Mohon tunggu...
Enggar Murdiasih
Enggar Murdiasih Mohon Tunggu... Asisten Rumah Tangga - Ibu Rumah Tangga

penggemar fiksi, mencoba menuliskannya dengan hati

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

[FF100K RCS] Mau Tahu Jawabannya? Pergilah ke Sana

4 Oktober 2012   01:19 Diperbarui: 24 Juni 2015   23:17 98
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Pertemuan tak sengaja sore itu membuat Anti kelabakan. Ia belum siap memberikan jawaban. Ian pun tak kalah resah. Beruntung, ia bisa meredam kerinduannya.

“apa khabarmu?” hampir berbareng mereka bertanya, membuat Anti tersipu, mempesona wajahnya.

“aku baik. Alhamdulillah…….” Akhirnya Ian bisa menjawab. Entah kenapa debur jantungnya demikian kencang.

Kecanggungan itu tak berlangsung lama. Cerita mengalir lancar, diseling canda diantara mereka.

“apa sudah temukan jawabnya?”

“soal apa?” Anti mencoba mengelak.

“arti cinta sederhana……..” Ian tak menyelesaikan kalimatnya. Iapun belum mendapat jawaban.

Mereka terdiam, senja makin merona jingga.

*****

“kunjungilah Desa Rangkat, akan kalian jumpai Rangkat Cinta Sederhana di sana…….” entah siapa yang berbisik.

====&&&&&====

Fiksi bertema cinta dalam rangka jelang perayaan dua tahun berdirinya Komunitas Desa Rangkat. #RangkatCintaSederhana# adalah tema yang diusung dalam perayaan HUT ke-2 Komunitas Desa Rangkat pada 19~21 Oktober nanti yang akan dirayakan di kota Bandung.

---oOo---

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun