LK 3.1 Menyusun Best Practices
Menyusun Cerita Praktik Baik (Best Practice) Â Menggunakan Metode Star (Situasi, Tantangan, Aksi, Refleksi Hasil Dan Dampak)
Terkait Pengalaman Mengatasi Permasalahan Siswa Dalam Pembelajaran
Â
Lokasi
SMK Manahijul Huda Dukuhseti-Pati
Lingkup Pendidikan
Sekolah Menengah Kejuruan
Tujuan yang ingin dicapai
- Dengan menggunakan model pembelajaran yang bervariasi (project based learning) dapat meningkatkan keaktifan dan kemampuan berfikir kritis peserta didik dalam mata pelajaran PKN pada materi pengenalan norma dalam kehidupan sehari-hari
- Dengan menggunakan alat/media pembelajaran inovatif (power point interaktif, google form,asssesmen wordwall  LKPD) dapat meningkatkan kemampuan peserta didik untuk memahami, menganalisis, dan mempresentasikan hasil diskusi terkait materi pengenalan norma dalam kehidupan sehari hari (menganalisis contoh yang sesuai dan contoh yang tidak sesuai pengenalan norma dalam kehidupan sehari hari dengan baik.
Penulis
Endang Winarsih,S.Pd
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!