Mohon tunggu...
Endah Marjoen
Endah Marjoen Mohon Tunggu... Arkeolog dan Penggiat Budaya Kreatif (Komunitas Luar Kotak) -

Arkeolog UI

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Puisi | Sang Pengubah Peradaban Dunia

23 Juni 2018   21:47 Diperbarui: 24 Juni 2018   00:17 765
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Foto: lifestyle.okezone.com

Rempah laksana dewi cantik
yang mampu menghanyutkan jutaan hati lelaki
hingga rela seberangi lautan luas nan buas
untuk jumpai sang pujaan hati.

Aroma rempah bak aroma tubuh sang dewi
yang kuasa membius jutaan rasa lelaki
tanpa ragu menembus hujan badai
untuk mencium harum eksotis dambaan hati.

Demi sang dewi
telah mengalir darah dan jutaan nyawa
karena nafsu dan ambisi
memiliki dan menguasai sang dewi.

Pikat sang dewi dari belahan timur Indonesia
teramat mempesona dan luar biasa
hingga mampu merubah peradaban dunia
yang terukir dalam K
isah Jalur Rempah.

 

Jakarta-180618

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun