5. Pilih menu privasi (privacy)
6. Klik " terakhir dilihat" (last seen) kemudian pilih opsi tidak ada.
Nah itulah tutorial menghilangkan status "terakhir dilihat" pada Whatsapp, sekarang tidak ada lagi yang bisa mengira kapan terakhir kita online di WhatsApp. Kecuali jika kepergok, pas kita sedang membuka WhatsApp.
Jadi, orang lain tidak perlu berharap terburu-buru untuk mendapatkan jawaban pesan dari kita. Sedangkan kalau ada masalah yang urgensi, misalnya dari keluarga, bisa langsung telepon.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H