Mohon tunggu...
Emily G
Emily G Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa

mencoba wisely dalam menyikapi segala sesuatu

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Tidak Sekadar Datang

6 Mei 2024   16:26 Diperbarui: 6 Mei 2024   17:01 85
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Cerpen. Sumber ilustrasi: Unsplash

"Tidak sekedar datang, tapi juga mempelajari situasi di dalamnya" pesan ini seringkali disampaikan oleh Ibuku tercinta ketika aku akan berangkat kegiatan kampus. Dan sampai hari ini, aku mencoba menerapkannya di segala event yang aku ikuti baik secara offline maupun online. Pesan ini sangat berharga dan selalu aku ingat.

Ketika itu, aku ikut mengantar sepupu ku untuk lomba berenang event yang diselenggarakan suatu lembaga yang ada di Jakarta sana. Hal pertama yang membuat aku tidak nyaman adalah soal penempatan spot foto khususnya untuk para juara, yang mana itu diletakkan di akses jalan lewat menuju tribun penonton perlombaan, sehingga orang-orang yang mau lewat ke tribun jadi terhambat dan terjadi kemacetan disitu. Tempatnya memang lumayan sempit, tapi aku yakin kalau tata kelolanya sedari awal dikelola dengan baik, sesempit apapun tempat, pasti juga akan baik penataannya.

Ya, beginilah mempelajari situasi, yang kemudian bisa kita ambil pelajaran untuk suatu saat kita membuat acara. Hal ini dapat direlevansikan dengan hadits,

                                                                                                                                                                        خُذِ الْحِكْمَةَ وَلَا يَضُرُّكَ مِنْ أَيِّ وِعَاءٍ خَرَجَتْ .( الحافظ السخاوي في المقاصد الحسنة )    

“Ambillah hikmah, tak akan merugikanmu, darimana pun ia lahir”. (Al-Sakhawi dalam “al-Maqashid al-Hasanah”). 

 Sehingga, perasaanku yang tidak nyaman tadi di tempat perlombaan berenang itu tetap tenang tidak marah karena sesuai dengan hadits di atas, "yasudah ambil pelajarannya saja." 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun