Mohon tunggu...
Ely Widayati
Ely Widayati Mohon Tunggu... Guru - Guru pemelajar

Perempuan yang mempunyai kegemaran menulis dan membaca

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Siswa Matsanaba Hadiahkan Buket Bunga di Hari Guru

29 November 2023   06:20 Diperbarui: 29 November 2023   06:34 68
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Salah satu wali kelas mendapatkan hadiah buket bunga (dok.pri)

Peringatan Hari Guru Nasional di MTsN Bantul dirayakan pada Sabtu 25 Nopember 2023 dengan penuh keceriaan, khususnya di antara siswa-siswi kelas 8B. Dalam peringatan ini, siswa kelas 8B menunjukkan apresiasi mereka kepada wali kelas dengan memberikan ucapan hingga pemberian hadiah kecil sebagai ungkapan terima kasih. Kegembiraan terpancar dari wajah para siswa yang antusias, menciptakan momen yang tak terlupakan.Wali kelas memiliki peran penting dalam membentuk kebersamaan dan kebahagiaan di tengah siswa - siswi. Dengan kecerdasan emosional dan kehangatan hati, Ibu Siti tidak hanya mendidik intelektual siswanya, tetapi juga menciptakan iklim yang kondusif bagi kebahagiaan bersama. Siswa-siswi kelas 8B merasa diperhatikan dan dihargai, ungkap Ibra ketua kelas 8 B

Kepala Madrasah MTsN 6 Bantul, Ibu Mafrudah, mengungkapkan kebanggaannya terhadap antusiasme siswa dalam merayakan Hari Guru. "Kegiatan ini bukan hanya sebagai bentuk rasa syukur, tetapi juga sebagai wujud apresiasi terhadap guru-guru yang telah berjuang keras dalam membentuk karakter dan memberikan bekal ilmu kepada siswa. Semoga semangat kebahagiaan ini terus membawa motivasi untuk belajar dan berkembang," ucapnya dengan senyuman. (stm)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun