Mohon tunggu...
Elya Dz Azizah
Elya Dz Azizah Mohon Tunggu... Guru - Elya Dzurrotul Azizah

nama saya Elya Dzurrotul Azizah, biasa dipanggil Lia

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

Apakah Aku Juga Termasuk Anak Berkebutuhan Khusus?

8 Desember 2020   00:44 Diperbarui: 8 Desember 2020   00:46 363
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Wah, jika difikir-fikir banyak anak yang berkebutuhan khusus, hanya saja banyak tenaga pendidik yang tidak menyadari akan pentingnya pendidikan inklusi dalam dunia sekolah. Rata-rata guru memperlakukan hal sama antar anak, jika anak dirasa tidak mampu oleh guru, guru tetap memaksa anak untuk bisa. Padahal bisa dikatakan hal tersebut bukan menyelesaikan masalah anak, akan tetapi malah menambah masalah anak, yakni anak akan menjadi tertekan. Maka dari itu, penting sekali bagi guru untuk mempelajari pendidikan inklusi, agar tidak terjadi kesalahan dalam memberikan pengajaran pada setiap anak.

Akan tetapi, di berbagai sekolah sudah ada yang menerapkan sistem pendidikan inklusi, terlebih lagi di tingkatan TK, sebelum murid dinyatakan sudah boleh dinyatakan siap sekolah, murid harus menjalani beberapa tes, agar pihak sekolah mengetahui apakah anak tersebut membutuhkan pendidikan khusus atau pendidikan layaknya anak pada umumnya.

Sekian tulisan dari saya. Semoga bermanfaat!  

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun