Mohon tunggu...
Gaya Hidup Pilihan

Beberapa Cara Agar Mampu Tertidur Cepat pada Malam Hari

28 April 2016   15:56 Diperbarui: 28 April 2016   16:06 331
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

back-new-pillow-5721cfa80123bd4009ea4f0c.jpg
back-new-pillow-5721cfa80123bd4009ea4f0c.jpg
http://trucontour.com/images/innerpages/Back_new_pillow.jpg

Mengatur Posisi Tidur

Posisi tidur memang memiliki dampak bagi kesehatan tubuh anda. Posisi tidur yang terbaik adalah dengan terlentang lurus serta dengan tidur secara miring. sedangkan tidur dengan telungkup adalah posisi yang tidak sehat, karena hal tersebut akan memberikan tekanan yang berlebihan kepada wajah serta beberapa bagian badan ketika anda sedang tidur. Oleh sebab itu, posisi tidur dengan terlentanglah yang memang sebaiknya anda gunakan ketika ingin beristirahat pada malam hari. Apabila anda gelisah, maka tutupilah wajah anda dengan selimut dengan aman yang tidak akan membuat anda sulit untuk bernafas.

bed-bedroom-room-furniture-5721cfc50d97730a12003f06.jpg
bed-bedroom-room-furniture-5721cfc50d97730a12003f06.jpg
https://static.pexels.com/photos/2705/bed-bedroom-room-furniture.jpg

Mengatur Tata Letak Kasur

Tata letak kasur memang terlihat sepele dan tidak akan mempengaruhi mudah atau sulitnya anda untuk beristirahat pada malam hari. Padahal tidak begitu, tata letak kasur juga akan mengatur perasaan anda ketika berbaring di atasnya, misalnya anda tidak suka kasur yang terletak dekat dengan lemari, anda tidak suka kasur yang terletak dengan pintu, atau anda justru menyukai apabila kasur anda menempel pada dinding, dan lain-lain. Jadi, posisi kasur memang sangat mempengaruhi mudah sulitnya anda untuk beristirahat pada malam hari.

zaxivpz4s3ct43eogp-pdpnrvji-5721cfe80d9773bf12003ee8.jpg
zaxivpz4s3ct43eogp-pdpnrvji-5721cfe80d9773bf12003ee8.jpg
http://ekladata.com/zaxIVpz4s3cT43Eogp-PDpnRvjI.jpg

Mengatur Letak Barang-Barang Di Sekitar

Letak barang-barang yang kurang beraturan akan membuat anda merasa tidak nyaman sehingga akan sulit untuk tertidur pada malam hari. Oleh karena itu, apabila anda merasa bahwa letak beberapa barang, seperti lemari pakaian, meja, ataupun kursi pada kamar anda tidak beraturan, maka barang-barang tersebut harus anda rapihkan sehingga anda dapat dengan nyaman untuk beristirahat. Tata letak barang-barang yang tidak beraturan juga dapat membuat anda sulit untuk membersihkan kamar anda.

revitalised-woman-5721d001b092736112352fcb.jpg
revitalised-woman-5721d001b092736112352fcb.jpg
http://aboundingsolutions.com/wp-content/uploads/2015/05/revitalised-woman.jpg

Menerapkan Latihan Pernafasan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Gaya Hidup Selengkapnya
Lihat Gaya Hidup Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun