Mohon tunggu...
Elsa Yulinda
Elsa Yulinda Mohon Tunggu... Pelajar Sekolah - Mahasiswa

Suka Kucing

Selanjutnya

Tutup

Seni

Tari Ganongan

14 Juli 2023   18:11 Diperbarui: 14 Juli 2023   18:14 2016
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Tari Ganongan merupakan kesenian tradisional yang berasal dari Boyolali, Jawa Tengah. Kesenian tradisional dari Boyolali ini juga di lestarikan di daerah-daerah lain seperti daerah Magetan. Tari ganongan ini sangat diminati oleh siswa-siswi tingkat Sekolah Dasar setempat karena tariannya yang cukup mudah untuk dipelajari. 

Tari ganongan memiliki sejarah yakni sebagai tokoh bujang ganong yang diutus oleh prabu Sewandana untuk meminang Dewi Sangga Langit. Namun terlepas dari sejarah tersebut, sebuah kesenian memang harus dilestarikan agar tidak tergerus oleh perkembangan zaman. 

Pada siswa-siswi Sekolah Dasar beberapa daerah di Magetan, menjadikan tari ganongan ini sebagai pertunjukan yang diadakan diacara-acara besar ditempatnya seperti purna wiyata SD kelas 6. Tari Ganongan ini biasanya diikuti oleh 4 sampai dengan 5 anggota. Tari Ganongan ini biasanya juga dimainkan ketika ada pertunjukan Reog Ponorogo.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

Mohon tunggu...

Lihat Konten Seni Selengkapnya
Lihat Seni Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun