Mohon tunggu...
Elsa Rahma
Elsa Rahma Mohon Tunggu... Dosen - Elsarahma

Bismillahirrahmanirrahim

Selanjutnya

Tutup

Filsafat

Filsafat Umum

27 Oktober 2019   08:03 Diperbarui: 27 Oktober 2019   08:09 365
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Filsafat. Sumber ilustrasi: PEXELS/Wirestock

H. Aliran-Aliran dalam Filsafat Epistomologi

1. Rasionalisme

Beranggapan bahwa sumber pengetahuan manusia adalah rasio, jadi dalam proses perkembangan ilmu pengetahuan yang dimiliki oleh manusia itu harus dimulai dari rasio, tanpa rasio maka mustahil manusia dapat memperoleh ilmu pengetahuan.

2. Empirisme

Suatu aliran yang dalam filsafat menyatakan bahwa semua pengetahuan berasal dari pengalaman manusia itu sendiri.

3. Kritisme

Pengetahuan yang memeriksa dengan teliti, apakah pengetahuan itu sesuao dengan realita dan bagaimanakah kesesuaiannya dengan kehidupan kita.

4. Positivisme

Ilmu filsafat yang menyatakan bahwa pengetahuan yang autentik hanyalah pengetahuan yang berdasarkan pengalaman nyata.

I. Aliran-Aliran Axiologi

Axiologi adalah cabang filsafat ilmu yang mempertanyakan bagaimana manusia menggunakan ilmunya. Jadi dalam obejek axiologi yang ingin di capai adalah hakikat dan manfaat yang terdapat dalam suatu pengetahuan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Filsafat Selengkapnya
Lihat Filsafat Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun