Mohon tunggu...
Elmi Safridati
Elmi Safridati Mohon Tunggu... Guru - Guru

Menulis adalah hobi yang tak bisa dipungkiri. Semoga apa yang tertulis bermanfaat

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Guruku Inspirasiku

25 November 2022   13:02 Diperbarui: 25 November 2022   13:10 168
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Guruku inspirasiku

Langkah kaki tetap terayun

Menapaki hari waktu demi waktu menuju entah ke mana

Mengikuti skenario Allah yang telah Dia tetapkan

Sang guru selalu ada Alhamdulillah

Inilah dunia yang tak pernah pupus untuk belajar

Pantaslah Rasulullah berkata

Tuntutlah ilmu dari ayunan sampai ke liang lahat

Belajar tanpa batas usia

Tidak ada ilmu yang sempurna tanpa adanya sang guru

Terima kasih banyak untuk semua guru yang telah mendidikku

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun