Mohon tunggu...
Elly Suryani
Elly Suryani Mohon Tunggu... Human Resources - Dulu Pekerja Kantoran, sekarang manusia bebas yang terus berkaya

Membaca, menulis hasil merenung sambil ngopi itu makjleb, apalagi sambil menikmati sunrise dan sunset

Selanjutnya

Tutup

Puisi

Sajak Ilalang Kepada Maria Magdalena

7 Februari 2011   12:38 Diperbarui: 26 Juni 2015   08:49 134
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kau tau bukit itu tinggi bukan agar kau bisa melihat orang di bawahmu sambil tertawa

tapi agar kau tau lelahnya sebuah pendakian

Kau tau, gincumu nyala merona bukan supaya orang-orang terpesona

tapi supaya pucatmu tak terlihat hingga kau terlihat ceria juga manja.

Kau tau begitu banyak yang tergoda padamu bukan agar kau bangga dan tertawa

tapi agar kau melihat bahwa kau tak lebih dari penggoda di rumah kaca.

Magdalena....., biilakah kau hapus gincu dan bedak tebalmu lalu menjadi sederhana juga bersahaja......?

NB:

Ini Maria Magdalena, mungkin bukan seperti yang kau kira.

Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun