Mohon tunggu...
Elly Santi
Elly Santi Mohon Tunggu... Freelancer - Writing Enthusiast

a Timeless Learner

Selanjutnya

Tutup

Film Pilihan

5 Rekomendasi Drakor Seru Edisi Squad Paling Kompak

25 Maret 2023   00:53 Diperbarui: 25 Maret 2023   04:14 559
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Keduanya adalah seorang pengacara yang sama-sama memiliki kepentingan di kompleks apartemen Geumga-dong. Kepentingan yang sama ini membuat kedua karakter ini bekerja sama untuk melawan perusahaan raksasa, Babel Group, yang mencoba mengambil alih properti tersebut.

Meskipun memiliki title pengacara, Vincenzo dan Cha Young tidak lantas memenangkan kasus dari belakang meja saja. Keduanya bahkan melibatkan para penghuni apartemen Geumga-dong untuk melancarkan berbagai aksi demi menjatuhkan Babel Group.

Nggak tanggung-tanggung, para penghuni apartemen Geumga-dong bahkan juga bergaya layaknya si pengacara mafia Italia, Vincenzo Cassano. Kalau penasaran dengan kekompakkan squad Geumga-dong, cobain tonton drakor ini, ya!

3. Taxi Driver (2021 & 2023)

Taxi Driver (2021 & 2023)
Taxi Driver (2021 & 2023)

Taxi Driver season 2 sudah mulai disiarkan sejak 17 Februari 2023. Hingga awal Maret 2023, Nielsen Korea mencatat drakor on going ini mencetak rating nasional rata-rata 14,7%. Tentu saja ini merupakan pencapaian yang layak, mengingat plot drakor action satu ini yang sangat seru.

Taxi driver menceritakan sebuah usaha taxi mewah yang menyediakan layanan untuk korban kejahatan membalaskan dendam pada penjahat. Sebagai supir taxi mewah, Kim Do Gi (Lee Je-hoon) tidak sendirian dalam menjalankan usaha ini.

Layanan taxi mewah dijalankan oleh squad Rainbow taxi lainnya, yaitu Jang Sung Chul (Kim Eui Sung), Ahn Go Eun (Pye Ye Jin), Choi Kyung Goo (Jang Hyuk Jin), dan Park Jin Eon (Bae Yoo Ram). Masing-masing anggota squad ini mempunyai peranan penting dalam setiap penyelesaian kasus. Ada yang ahli IT, jago berkelahi, sampai pakar teknisi.

Kalau kamu mau menonton drama yang seru, penuh dengan adegan action, dan mengandung nilai-nilai kehidupan, kamu wajib banget menonton Taxi Driver. Pokoknya, jangan sampai kamu nyesel melewatkan pesona Kim Do Gi saat melawan penjahat!

4. Caf Minamdang (2022)

Cafe Minamdang (2022)
Cafe Minamdang (2022)

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun