Mohon tunggu...
Elisabet Yunita Silalahi
Elisabet Yunita Silalahi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Ilmu Komunikasi Universitas Atma Jaya Yogyakarta

Komunikasi Media

Selanjutnya

Tutup

Film

Psikoanalisis Karakter Soo-Jin pada Film Recalled (2021)

16 November 2021   06:47 Diperbarui: 16 November 2021   06:53 504
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Hal ini disebabkan id dan superego adalah dua cabang jalan yang saling bertentangan.

Psikoanalisis Karakter Soo Jin

Sumber: soco.id
Sumber: soco.id

Film Recalled (2021) ini baru saja tayang pada bulan Juni lalu yang berhasil membuat kebingungan dengan plot twist-nya.

Film dengan genre misteri ini diperankan oleh karakter utamanya yaitu Seo Ye-Ji sebagai Soo Jin, dan Kim Kang Woo sebagai Ji-Hoon.

Film ini menceritakan konflik dalam diri Soo Jin yang kehilangan ingatan akibat trauma masa lalu.

Pasca sadar dari koma dan pulang ke rumah, Soo Jin dipertemukan dengan peristiwa-peristiwa yang berbahaya.

Seperti bertemu dengan tetangga-tetangga rumahnya yang selalu berada dalam bahaya.

Awalnya Soo-Jin bertemu dengan anak kecil yang ketika disentuh, Soo-Jin dapat melihat bayangan bahwa anak tersebut akan ditabrak truk saat menyebrang.

Ternyata memang benar adanya bayangan yang dilihat Soo-Jin terhadap anak kecil tersebut.

Reflek, ego Soo-Jin berkuasa atas superegonya di mana dia hampir melompat ke jalan untuk menyelamatkan anak tersebut.

Superego memberikan respon bahwa ketika ada seseorang dalam bahaya, jika kita mampu, maka bisa kita tolong.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Film Selengkapnya
Lihat Film Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun