Sebagai teman tentu saya merasa bangga dan mengapresiasi sepak terjang Mas Kambang ini. Ia pantas disebut sebagai sosok yang menginspirasi.
"Jangan takut atau gengsi menjadi seorang petani. Karena yang penting dalam hidup ini bukan siapa dirimu, melainkan seberapa berguna kamu bagi orang-orang di sekitarmu."
Mas Kambang tersenyum manis saat melepas kepulangan saya dan anak lanang.
Sehat-sehat selalu, nggih Mas!
***
Malang, 7 November 2021
Lilik Fatimah Azzahra
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI