Mohon tunggu...
Lilik Fatimah Azzahra
Lilik Fatimah Azzahra Mohon Tunggu... Wiraswasta - Wiraswasta

Seorang ibu yang suka membaca dan menulis

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Mengulik Nutrisi dan Manfaat Tersembunyi dalam Tubuh Mungil Ikan Teri

28 Juli 2021   16:36 Diperbarui: 28 Juli 2021   16:38 467
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

-Pertama: Membantu pembentukan fotopigmen yang disebut fotoreseptor rhodopsin. Fotopigmen ini berada di sel batang retina yang membantu kita untuk melihat di malam hari. Itulah sebab, Vitamin A punya potensi untuk mencegah terjadinya rabun senja.

-Kedua: Vitamin A meningkatkan fungsi konjungtiva dan kornea. Konjungtiva adalah lapisan tipis yang melindungi area putih mata dan memproduksi cairan agar kornea tidak kering. Sementara kornea berfungsi membiaskan (membelokkan) dan memfokuskan cahaya yang masuk ke mata.

6.Menunjang Kecerdasan Otak

Image popmama.com
Image popmama.com

Asam omega 3 esensial pada ikan Teri ternyata baik juga untuk menunjang kecerdasan otak. Ini bukan sekadar omong kosong. Sudah banyak yang membuktikan. Dengan mengonsumsi Ikan Teri sejak masa hamil, menyusui, dan memberi asupan Ikan Teri pada anak-anak balita hingga dewasa, ternyata mampu menjadikan mereka generasi yang sehat dan cerdas.

Wah, ternyata banyak juga manfaat dari mengonsumsi ikan Teri, yaa. Meski, sebagai catatan, bagi yang cenderung memiliki hipertensi, hati-hati jika ingin mencicipi olahan ikan kecil ini. Jangan berlebihan mengonsumsinya. Jangan pilih yang sudah diasinkan. Pilih yang masih segar. Pelajari pula tips aman saat mengolah atau menyantapnya.

Aneka Ragam Olahan Ikan Teri

Oh, iya. Agar tidak bosan gegara menyantap ikan Teri yang itu- itu juga, saya biasanya mengolah menu ikan Teri secara bervariasi. Tentu saja, saya dampingkan ikan Teri tersebut dengan sayur mayur dan makanan sehat lainnya.

Juga nganu, tak lupa saya menamai olahan ikan Teri favorit saya itu dengan nama-nama unik sesuka-suka hati saya. Seperti: Peyek Teri Bersua Mantan, Sambal Teri Dibajak Banser, Pepes Tahu dalam Peluk Teri, Nasi Bakar Berselingkuh Teri, dan ... masih banyak lagi.

Salam sehat!

Image dokpri
Image dokpri

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun