Mohon tunggu...
Lilik Fatimah Azzahra
Lilik Fatimah Azzahra Mohon Tunggu... Wiraswasta - Wiraswasta

Seorang ibu yang suka membaca dan menulis

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Puisi | Taman Orang-orang Kalah

11 Desember 2017   11:54 Diperbarui: 11 Desember 2017   12:11 1775
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
sumber : 90 best Tainted love images on Pinterest/ www.pinterest.com

Bangku taman tak lagi berasa awan.

"Maafkan aku..."

Itu suaraku. Tercekat tanpa bentuk. 

Ya, itu suaraku. 

Yang merupa angin dan mendaratkan satu kecupan di keningmu barusan---itu suaraku!

//

Gerimis menyapu udara. 

Merampas senja kala. 

Menghempas jiwa-jiwa kosong yang masih saja bersinggungan. 

"Mari berpeluk," bayang kita serupa hologram saling menyapa, bertukar senyum. 

Rumput kering di ujung kaki tersedan. Menuntaskan air mata yang acap kali salah musim. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun