3. Ilmu Yang Bermanfaat
perkara yang nanti akan di bawa ketika mati adalah ilmu yang bermanfaat, ilmu yang bermanfaat disini adalah orang yang mengamalkan ilmunya dijalan Allah kepada orang lain. Sebab ilmu yang manfaat dapat dimanfaatkan untuk khalayak umum.Â
Banyak orang yang memiliki ilmu namun tidak mau untuk mengamalkannya. Karena ilmu yang manfaat dapat menyelamatkan kita kelak diakhirat.
Sejatinya setiap mahluk  pasti akan menjemput kematian, siap atau tidak semua mahluk akan merasakan kematian. Kematian bukan momok yang menakutkan, jika semua amal kebaikan semasa hidup lebih banyak ketimbang amal buruk. Begitu juga sebaliknya, kematian bisa menjadi momok yang menakutkan jika tidak memiliki bekal kebaikan semasa hidup di dunia.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H