Dalam rangka mempromosikan wisata Manggarai, Pemerintah Daerah Kabupaten Manggarai Timur menyelenggarakan Wisata Desa Tahun 2022. Â
Desa Wisata ini dilaksanakan selain sebagai ajang promosi wisata juga sebagai bentuk dukungan dari pemerintah terhadap upaya yang dilaksanakan oleh masyarakat untuk mendukung pariwisata-pariwisata di Matim. Salah satunya ialah Wae Mapos, Wae Mapos merupakan wisata Alam Air Panas yang berlokasi di Kampung Wakas, Desa Compang Kempo, Kecamatan Rana Mese, Kabupatan Manggarai Timur.Â
Untuk mencapai ke lokasi membutuhkan waktu kira-kira 40 Menit bejalan kaki. Di perjalanan kita akan di suguhkan dengan indahnya pemandanagan yang begitu asri, Yang pasti tidak akan mengecewakan. Lokasi Itu Air Panas (Wae Mapos) berada di tengah-tengah sawah warga sehingga menambah keindahannya.
Di tempat itu juga telah di sediahkan pancuran yang terbuat dari bambu agar memudahkan setiap pengunjung untuk mandi. Yakin deh, kamu tidak akan bosan ketika mengunjungi tempat tersebut.
Ayo Berwisata ke Wae Mapos !
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H