Lautan lamun tak pernah kering
Melayang - layang bertaut desing
Walau raga tetap terbaring
Namun nalar melaju bising
Bias gagasan alir mengambang
Reka rencana mencari peluang
Atur haluan masa mendatang
Agar hidup tetap berkembang
Diam,
Masih nikmat suasana malam
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!