Tengok saja Kim Jong Un, sebagai pemimpin Korea Utara dia telah dianggap sebagai pimpinan paling kejam dibanding pendahulunya, yakni Kim Jong Il (ayahnya) maupun Kim Il Sung (Kakeknya).
Nah, berangkat dari kecenderungan itulah, kemungkinan apa yang dikatakan Lindstaedt bisa jadi realita. Apalagi seringkali pemimpin baru di Korea Utara selalu merasa harus lebih tangguh daripada yang sebelumnya.
Salam
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H