Langit cemberut mendekap takbir
Parau lembayung bernyanyi pilu
Kepedihan mendengkur di atas sejadah
Menyelami luka kian ke palung
Mendekap tahlil-tahlil mimpi
Diskusi ku dengan kealpaan
Antara maghrib-isya
Ku selendangkan berdegup jantung
Yang dijahit sepertiga purnama
Elhida ‘10
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!