Mohon tunggu...
Eko Wurianto
Eko Wurianto Mohon Tunggu... Guru - Si Tukang Ngeteh

Seneng Ngeteh dan Ngobrol Ngalor Ngidul

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Satu Datang, Dua Hilang

11 Oktober 2023   07:43 Diperbarui: 11 Oktober 2023   07:50 194
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Potong Rambut oleh Eko Wurianto/Dok. Pribadi

Oh, saya baru sadar, mengapa saya mengiyakan permintaan Satemo Dokar untuk mampir ke rumahnya hanya untuk melihat dia sedang dipotong rambutnya oleh sang istri. Saya ingin bernostalgia dengan suasana potong rambut di masa kecil saya dulu: memotong rambut di tempat terbuka di bawah pohon yang teduh.

Yaahhh, sepertinya ada hukum alam yang harus selalu terjadi sampai kapan pun. Setiap ada satu yang datang, harus ada dua yang hilang.

Ketika tukang potong rambut sudah menempati ruangan, tidak hanya tukang potong rambut di tempat terbuka yang hilang. Tapi juga suasananya. Bukan hanya perkara tukang potong rambut saya kira. Ada banyak contoh-contoh yang lain.

Lima belas menit sudah saya duduk di tangga rumah Satemo. Tanpa sadar saya menarik napas dalam-dalam. Rambut Satemo sudah rapi jali di tangan istri.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun