Paradigma halal bihalal mengandung nilai kebaikan seperti, misalnya, memaafkan, saling membantu, dan saling menghormati. Hal ini penting juga jika kita ingin menerapkan paradigma halal bihalal dalam kehidupan sehari-hari.Â
Kita harus selalu membawa nilai-nilai kebaikan dalam setiap interaksi sosial kita dengan orang lain. Dengan berpegang teguh pada prinsip ini, kita akan bisa membangun hubungan sosial yang baik, mensejahterakan lingkungan sekitar, dan menciptakan kehidupan yang lebih harmonis.
Dalam konsep paradigma halal bihalal yang mengandung filosofi "biar ingat Loman", ada banyak hal positif yang bisa kita praktikkan dalam kehidupan sehari-hari. Dengan mempraktikkan prinsip ini, kita akan merasakan manfaat yang besar dalam hidup kita dan menyuburkan rasa kebersamaan, persaudaraan, dan kekeluargaan dalam masyarakat.
Sekar Putih, 27/4/2024
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H