c. Style ini lebih mudah diukur succes ratenya, karena rentang watu pengukurannya hanya satu hari. Berbeda dengan swing trading yang membutuhkan waktu lebih lama untuk menentukan sinyal beli, karena butuh konfirmasi sinyal minimal 3 hari, dan  rentang risetnya / backtestingnya pun lebih lama, bisa sampai 500 hari bursa atau 2 tahun. Sehingga membutuhkan data yang lebih banyak.
d. Dengan menggunakan TOOL BUY CLOSE, dan diversifikasi dalam pembelian, sangat dimungkinakan bagi trader untuk profit konsisten, walaupun tidak besar.
3. CARA MENGGUNAKAN TOOL
Tool ini berbentuk spreadsheet, sehingga sangat familiar dan bisa diakses melalui desktop maupun smartphone. Di desktop bisa menggunakan google chrome, dan di smartphone menggunakan aplikasi Google Spreadsheet yang bisa di download di playstore. Dalam aplikasi ini ada 6 sheet sebagai berikut:
Sheet 1. TOOL ANALISA
Sheet ini berfungsi untuk menganalisa saham satu persatu, dan memeriksa sinyal yang muncul menurut indikator yang sudah kami buat. Serta tingkat succes masin-masing indikator. Tool ini bisa juga di custom dengan indikator-indikator baru yang dikehendaki pengguna, bagi yang bisa menggunakan rumus-rumus exel. Cara menggunakannya ganti simbol saham dengan sell berwarna kuning yang ada pojok atas ke saham yang dikehendaki, seperti di gambar berikut:
Sheet 2. SINYAL BUY CLOSE