Mohon tunggu...
Eko Daryono
Eko Daryono Mohon Tunggu... Guru - Blogger

Hidup adalah pilihan, maka pilihlah yang terbaik

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Pilihan

The Power of Pada Suatu Hari

5 Desember 2020   01:55 Diperbarui: 5 Desember 2020   02:19 211
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sesuatu yang kecil dan dianggap remeh bisa jadi memiliki manfaat yang besar atau justru sebaliknya. Demikian juga dengan kalimat "Pada suatu hari" yang kelihatannya remeh banget....kekanakan banget...gampangan banget.... Eee...punya kehebatan yang luar biasa, yaitu bisa membuka keran untuk mulai menulis, bisa jadi buku, puisi, lagu, dongeng. Orang bingung pun dengan menggunakan "Pada suatu hari" pun akan bisa menulis. Ndak percaya??? Simak berikut ini!!

dok. pribadi
dok. pribadi
Percaya khan.... Selanjutnya bisa jadi puisi seperti karya Sapardi Djoko Damono berjudul "Pada Suatu Hari Nanti" berikut ini !

dok. pribadi
dok. pribadi
Saya juga buat puisi dengan makna power "Pada suatu hari" dengan judul "Kebuntuan"

dok. pribadi
dok. pribadi
Selengkapnya dapat dibaca di sini.

Bisa jadi bagian lirik lagu seperti lagu berjudul "Dia" yang dinyanyikan sekaligus dipopulerkan Anji berikut ini !

dok. pribadi
dok. pribadi
Bisa jadi buku berjudul "Pada Suatu Hari -- Malam Wabah" yang ditulis oleh Sapardi Djoko Damono berikut ini !

dok. pribadi
dok. pribadi
Bisa jadi dongeng seperti dongeng "Tupai dan Kelinci Pemalas" berikut ini !

dok. pribadi
dok. pribadi
Berhentikah hanya pada kalimat "Pada suatu hari"? Tentu tidak, Setelah "Pada suatu hari" maka perlu pemahaman baiknya menulis apa... Jawabannya tulis saja isi hati. Apa yang dikata hati, tuliskan...tuliskan...tuliskan...itu sebagai langkah awal untuk memulai menulis.

"Pada suatu hari" pun jika sudah terbiasa menulis bisa diikuti kata-kata yang bervariasi dengan rasa yang berbeda-beda .....

"Pada suatu hari", saat sang surya mulai merona....

"Pada suatu hari", sepuluh tahun yang lalu ....

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun