Mohon tunggu...
Eko Setyo Budi
Eko Setyo Budi Mohon Tunggu... Lainnya - Pensiunan PNS

Suka traveling, kuliner, baca buku/menulis dan jogging..

Selanjutnya

Tutup

Atletik Pilihan

Botswana Libur Dua Hari Menyambut Emas Pertama dalam Sejarah Olimpiade

15 Agustus 2024   13:50 Diperbarui: 15 Agustus 2024   14:04 127
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Atletik. Sumber ilustrasi: PEXELS/Andrea Piacquadio

Saya jadi ingat perjalanan Indonesia mengikuti Olimpiade sepanjang sejarah emas pertama dipetik oleh Susi Susanti dari cabor Bulutangkis Olimpiade 1992 di Barcelona, lalu emas kedua dari Alan Budi Kusuma juga dari cabor yang sama. 

Seingatku, Susi Susanti dan Alan Budi Kusuma peraih medali emas, setelah diterima secara kenegaraan diarak di Ibukota Jakarta, dan rasanya belum terdengar libur satu hari, apalagi dua hari atas prestasi yang membanggakan bagi bangsa Indonesia. 

Proyek emas Olimpiade pernah ditulis di media cetak Kompas setahun sebelum Olimpade 1992. Kompas mengulas panjang lebar ditulis berturut-turut mengenai proyek medali emas Olimpiade 1992 akan diperoleh dari cabor Bulutangkis.

Bila dibandingkan dengan Botswana negara kecil di Afrika bagian selatan sangat menghargai para atletnya telah mencapai puncak tertinggi bidang olahraga di Olimpiade. 

Lalu, bagaimana dengan atlet Indonesia yang memperoleh medali emas Olimpiade yang diperoleh dengan perjuangan keras, berdarah-darah?  Yah.. ini sekedar catatan kecil saja, barangkali Kompasianer bisa mengulas lebih jauh Indonesia selama mengikuti Olimpiade. 

Semoga atlet kita di ajang Olimpiade berikutnya memperoleh medali emas lagi. Tentunya Pemerintah lebih serius lagi menggali cabor yang menghasilkan emas. 

Sepatutnya atlet berlatih dan berlaga  diajang internasional, apapun cabor harus mendapatkan perhatian yang adil, agar atlet kita terpacu lebih berprestasi lagi. 

Saya kira layak ada libur nasional sehari,  walaupun diperoleh sekeping emas untuk merayakan kemenangan, kebanggaan bersama untuk kejayaan Indonesia.  

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Atletik Selengkapnya
Lihat Atletik Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun