Mohon tunggu...
Eka Septiana Nugraheni
Eka Septiana Nugraheni Mohon Tunggu... Freelancer - Pemimpi

Mahasiswi di Universitas PGRI Yogyakarta

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Pilihan

Berburu Kuliner ke Negeri Impian

21 Desember 2019   11:23 Diperbarui: 21 Desember 2019   11:33 48
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber: https://dunia.tempo.co/
Sumber: https://dunia.tempo.co/
Kemudian tempat terakhir yang sangat-sangat ingin saya kunjungi adalah Menara Eiffel. Tempat wisata satu ini tidak mungkin saya lewatkan jika berkunjung ke Perancis. Karena orang-orang mungkin tidak akan percaya jika saya sudah pergi ke Perancis jika tidak mengunjungi Menara Eiffel.

Karena Menara Eiffel adalah ikon kota Paris jadi saya harus wajib kesini. Apalagi pada waktu malam hari, sungguh-sungguh pemandangan yang tercipta dari cahaya-cahaya lampu di Menara Eiffel mampu menghipnotis para pengunjung. Saking cantiknya Menara Eiffel pada malam hari sangat sayang jika hanya dinikmati sendiri.

Nah itu tadi beberapa destinasi wisata di Perancis dan Jepang yang akan saya kunjungi jika pergi ke sana. Sebenernya masih banyak lagi tempat tempat wisata di Perancis dan Jepang yang tidak kalah cantiknya dengan tempat-tempat yang sudah saya tuliskan diatas. 

api berhubung sudah terlalu banyak yang saya tulisakan sepertinya tidak mungkin jika saya tuliskan semuanya. Menurut saya Perancis dan Jepang mempunyai keistimewaan di setiap sudut kota di dalamnya, maka dari itu saya sangat ingin mengunjungi negara tersebut.

Membahas tentang tempat wisata diatas, ada beberapa tempat wisata kuliner yang ingin saya kunjungi. Alasan kenapa tempat wisata kuliner masuk dalam daftar destinasi wisata impian saya? Alasannya adalah karena saya mempunyai keinginan untuk membangun bisnis kuliner.

Dimana bisnis kuliner tersebut bertujuan untuk memperkenalkan makanan-makanan khas di Indonesia. Jadi dengan saya membangun bisnis kuliner dengan cita rasa Indonesia di negara tersebut akan menarik para wisatawan lokal ataupun mancanegara untuk merasakan bagaimana khasnya makanan-makanan Indonesia.

Jika ditanya kapan impian saya tercapai? Suatu saat nanti jika Allah sudah mengizinkan Insyaallah saya pasti akan bisa mewujudkan impian saya. Selain dengan berdoa juga diimbangi dengan usaha, yaitu menabung. Karena pergi ke sana membutuhkan biaya yang cukup besar.

Nah, untuk kamu siapapun itu yang membaca ini jika mempunyai impian tetplah berusaha dan jangan lupa berdoa, karena semua butuh usaha dan jika Allah sudah mengizinkan saya yakin semua akan tercapai. Oh iya, saya ingin pergi ke sana itu tidak mau sendiri. Jika Allah mengizinkan saya ingin pergi ke sana bersama jodoh saya kelak, mungkin jodoh saya ada diantara kalian yang membaca ini.

Jadi untuk kamu yang mungkin membaca ini saya punya pertanyaan. Maukah kamu menabung bersama saya untuk mewujudkan impian ini? Jika bersedia nanti jika kita sudah dipertemukan mari kita menabung bersama. Baiklah mungkin mungkin hanya itu yang dapat saya sampaikan. Sekian, dan terima kasih...

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun