Jika kampus kamu termasuk yang sudah siap untuk melaksanakan PTM, maka kamu perlu bersiap untuk kembali berkuliah di kampus ya. Tentunya kamu juga tetap harus mematuhi protokol kesehatan. Dengan demikian, diharapkan kondisi akan terus membaik sehingga kegiatan perkuliahan dapat dilaksanakan seperti sediakala.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H