Mohon tunggu...
Efrem Siregar
Efrem Siregar Mohon Tunggu... Jurnalis - Tu es magique

Peminat topik internasional. Pengelola FP Paris Saint Germain Media Twitter: @efremsiregar

Selanjutnya

Tutup

Music Pilihan

5 Top Lagu Punk Era Musik 90s yang Temani Boring Sewaktu Pandemi Covid-19

9 Januari 2021   21:12 Diperbarui: 9 Januari 2021   21:16 1226
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Cuplikan video klip Basket Case dari Green Day. (Kredit: WMG/YouTube Green Day)

American Jesus adalah lagu yang barangkali memperkenalkan band punk legendaris Bad Religion asal Los Angeles dikenal lebih luas oleh masyarakat AS.

Lagu ini tidak mudah untuk ditafsrikan hanya menyangkut urusan religiusitas semata.

American Jesus tampaknya dijadiksan sebagai simbol dari peradaban dan politik di Amerika. 

Politik memang membuat dapat menyebabkan frustasi dan ketidakadilan bagi sebagian orang, apalagi ketika dipoles oleh agama yang mengaburkan apa yang salah justru dapat terlihat benar.

Kritik keras dari American Jesus terlihat dari penggalan reffrain, We've got the American Jesus fostering their shame on faith.


5. Time Bomb - Rancid (1995)

Time bomb hits andalan dari band Rancid yang merilisnya lewat label Epitaph.

Mendengar time bomb akan mendekatkan pendengar dari komposisi ska dan punk-rock karena karakter suara Tim Armstrong.

Dalam lagu ini, pendengar akan menemukan sebuah cerita tentang anak muda yang hidup di lingkungan keras dengan diwarnai aksi kejahatan.

Pria itu digambarkan sebagai sosok dalam penggalan reffrain, Black coat, white shoes, black hat, Cadillac. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Music Selengkapnya
Lihat Music Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun