Mohon tunggu...
Efrain Limbong
Efrain Limbong Mohon Tunggu... Jurnalis - Mengukir Eksistensi

Menulis Untuk Peradaban

Selanjutnya

Tutup

Vox Pop Pilihan

Merentangkan Tapak Sejarah dari Jakarta ke IKN Nusantara

12 Agustus 2024   14:22 Diperbarui: 12 Agustus 2024   14:24 52
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Duplikat Bendera Merah Putih dan Teks Proklamasi tiba di Penajam Paser Utara Kaltim. Dok Sekertariat Presiden

Sebuah bangsa yang bergerak maju, sejatinya harus bisa mengaktualisasikan gagasan besar para pendiri bangsa. Bahwa akan banyak tantangan yang menghadang , itu harus bisa dihadapi oleh pemimpin seperti Jokowi.

Rentang waktu hanyalah soal durasi. Namun gagasan tetaplah sebuah gagasan. Akan ada waktunya gagasan menjadi realita. Adapun sejarah harus bisa diukir oleh mereka yang diberi amanah untuk melaksanakannya.

Karena sejarah adalah saksi zaman, sinar kebenaran, kenangan hidup, guru kehidupan dan pesan dari masa silam. Takdir sejarah akan berlaku bagi mereka yang sepenuh hati dan penuh effort mewujudkan pesan dari masa lalu.

Sebagai anak bangsa yang hidup di era kekinian, bisa menyaksikan prosesi dibawanya duplikat Bendera Merah Putih dan Teks Proklamasi ke IKN Nusantara, adalah sebuah keniscayaan.

Semoga peringatan HUT Ke-79 Kemerdekaan RI di IKN Nusantara tanggal 17 Agustus 2024 nanti bisa berjalan dengan lancar. Dimana dunia bisa melihat Indonesia telah siap memiliki Ibu Kota Negara baru dengan peradaban yang baru.

 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Vox Pop Selengkapnya
Lihat Vox Pop Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun